Z-Nano Mouse adalah mouse optical dengan ukuran hanya 42 x 21 x 17.65 mm atau hampir sama dengan jari jempol orang dewasa.
Foto: Mouse z-nano , Mouse Terkecil“Kecil kecil cabe rawit” adalah kata yang tepat untuk mouse imut ini, karena walaupun kecil, mouse ini menggunakan teknologi laser yang dapat menghasilkan keakurasian sampai 1600 dpi (bisa dipilih mulai 100-1600 dpi).
Karena kecil, Z-Nano juga dilengkapi dengan lampu LED yang dapat memudahkan anda mencari si imut yang satu ini serta anda bisa memasukkan foto diri atau seseorang di bagian atasnya.
Sayangnya Z-Nano tidak menggunakan wireless alias masih menggunakan kabel.Sumber:http://karodalnet.blogspot.com/2008/12/inilah-mouse-terkecil-di-dunia.html
0 Komentar Masuk:
Posting Komentar
Jangan Hanya membaca dan melihat saja yah Sobat inumarulez, tapi juga tinggalkan komentar... Okeee...??